Berita Daerah Berita Nasional

DANRAMIL DAN CAMAT HADIRI ACARA PEMBUKAAN TURNAMENT BOLA VOLLY KE VIII DESA TRIDAYASAKTI

September 09, 2019
0 Komentar
Beranda
Berita Daerah
Berita Nasional
DANRAMIL DAN CAMAT HADIRI ACARA PEMBUKAAN TURNAMENT BOLA VOLLY KE VIII DESA TRIDAYASAKTI


TEROPONGTIMEINDONESIA.COM,Kab Bekasi-Danramil 01 Mayor Inf Acep.P  Minggu 8 September 2019 pukul 14.30wib menghadiri Pembukaan Turnamen Bola Volly Cup Ke VIII Desa Tridayasakti.

Dalam Acara Pembukaan Turnamen Bola Volly Tridaya Cup Ke VIII di hadiri Oleh Camat Tambun Selatan,Babinsa,Bimaspol,Pengurus RT,RW, Dusun,Staff DesaTridayasakti, Karang Taruna.

Dalam Sambutan Camat Tambun Selatan Di harapkan Para Peserta Yang mengikuti lomba Tetap semangat,Sportif Dalam Turnamen Bola Volly Tridaya Cup Ke VIII.

Mayor Inf Acep.P Danramil 01 dalam Sambutan nya menyampaikan Bola voli saat ini menjadi salah satu permainan olahraga yang banyak digemari oleh berbagai kalangan di seluruh dunia.

Suwardi Wa’da SE kepala Desa Tridayasakti di dampingi Camat, Danramil membuka Kegiatan Turnamen Bola Volly Tridaya Cup Ke VIII

Peserta Turnamen Tridaya Cup VIII Bola Volly tidak hanya dari Wilayah Desa Tridayasakti saja, Ada Pula Daerah Lain Yang ikut Pula Ungkap Kades Tridayasakti.

(Intan)

Tidak ada komentar